I. INPUT DATA INDIVIDU PESERTA DIDIK
A. Login Siswa
1. Buka Broser google chrome
2. Ketikan link berikut http://cea923cf21bd.ngrok.io/
3. Ketikan User dan Passwod masing-masing
a. User Peserta didik didapat dari Nomor Induk Siswa
Nasional ( NISN ) dan dikiuti dengan @ Nomor Induk Pokok Sekolah (NPSN)
diakhiri dengan .pd.id
Contoh : 08010210@10102001.pd.id
b. password didapat dari
tanggal lahir dengan format YYYY-BL-TG
Contoh :
2020-12-01
4. Selesai
B. EDIT DATA
SISWA
1. Klik Tab Peserta Didik ( No.1)
2. Baca dan Pahami Informasi yang muncul dilayar secara teliti, karena informasi ini akan menujukan apa yang harus dilakuakn dan apa yang tidak boleh dilakukan.
3. Klik Kembali Tab Peserta Didik ( No. 2 )
4. Pilih Nama Peserta Didik ( No. 3 )
5. Klik Tab Ubah ( No.4).
Perhatikan baris per baris
data pribadi yang dapat Diedit ( Akurasi Data Tanggung Jawab Masing-masing.
6. Setelah mengedit Simpat Data Pribadi dengan
cara menglik Tab Simpan ( No.5 )
YANG PERLU DIEDIT Diantaranya :
-
Nomor Katu Keluarga
-
NIK Ayah, NIK Ibu
-
NIK Peserta Didik jika masing kosong bisa langsung di
Input
-
Nomor Registrasi Akte Lahir
-
Berkebutihan Khusus ( Bisa diisi bias di kosongkan )
-
Agama Diisi sesuai dengan Agama yang dianut
-
Alamat Diisi sesuai dengan KK atau KTP Kepala
Keluarga.
Jika alamat baru Pindah silahkan diisi disesuaikan dnegan alamat yang
baru
Alamat Diisi dengan Mencantumkan nama Jala. Dan semajutnya
Contoh : Jl. Purwadadi Gg. Dermawan Perum Gria Insan Iman Blok B No.
50/40
-
RT dan RW Disi sesaui dengan Wilayahnya ( Yang tertera
pada KK atau KTP Kepala Keluarga.
-
Kecamatan, Kabupaten/Kota dan Provinis sesuai dengan
KK atau KTP Kepala Keluarga
-
Kelurahan/Desa sesuai dengan KK atau KTP Kepala
Keluarga
-
Kode Pos diisi sesuai dengan KK atau KTP Kepala
Keluarga
-
Lintang dan Bujur diisi sesuai dengan titik koordinat
tempat tinggal Saat ini
Contoh : Lintang -5.42041, dan Bujur 105.2543199
-
Tempat tinggal silahkan dipilah sesuai dengan keadaan
tinggal sekarang.
-
Moda transportasi yang digunakan unutk berangkat dan
pulang silahkan dipilih.
-
Anak ke berapa sesuai dengan KK ( isi sesuai dengan
Urutan kelahiran ).
-
Penerimaan KPS/PKH/KIP/PIP Jika memiliki kartu tersebut Silahkan disi YA dan jika
tidak silahan dipilh Tidak.
-
Jika Memiliki Kartu PIP silahkan diisi No. Rekening
yang sudah diberikan oleh Pihak bank Penerima PIP.
C. EDIT DATA ORANG TUA dan WALI PESERTA DIDIK
Data Ayah kandung dan Ibu
kandung diisi sesuai dengan Surat atau Berkas Resmi yang dikeluarkan Pemerinta
seperti Ijazah, KK, KTP Akte Kelahiran.
1. Nama AYAH/IBU, NIK Ayah/IBU, Tahun Lahir,
Pendidikan, Pekerjaan, Penghasila dan Kebutuhan Khusus disi Jika dibutuhkan dan
jika tidak dikosongkan.
2. Nama Wali, Disi jika tinggal bersama Ayah/Ibu
Sambung, Kake/Nene, Pakde/Wawak, Paman/Bibi, Kakak.
D. Kontak
- Nomor Telpon Rumah ( Diisi jika memiliki NO Telpon rumah dan jika tidak diisi Nomor HP Ayah/Ibu/wali Hnay salah satu saja).
- Nomor HP ( diisi dengan nomor HP Pribadi Peserta didik jika ada atau Nomor HP yang digunakan untuk Akses Pembelajar/web Pendidkan dirumah.
- Diisi dengan alamt email Peserta didik.
Nomor Hp dan email jangan
diganti karena kedepan Pendatatan dan Pengiriman Informasi pendidikan Melalui
No. Hp dan email masing-masing.
E. SIMPAN
0 Post a Comment:
Posting Komentar